Recent Post
Keberhasilan kebuntingan dan kualitas anak domba yang dilahirkan sangat ditentukan oleh manajemen pakan selama masa bunting. Pemberian pakan yang tepat, baik dari segi jumlah maupun kualitas, berperan penting dalam menjaga kondisi tubuh induk sekaligus mendukung pertumbuhan janin secara optimal. Setiap fase kebuntingan memiliki kebutuhan nutrisi yang berbeda, sehingga peternak perlu memahami waktu yang tepat untuk menyesuaikan pola pemberian pakan.
Pada tiga bulan pertama masa kebuntingan,........
Seorang peternak sapi perah asal Samben membagikan pengalamannya dalam penggunaan konsentrat Mixfeed untuk mendukung produktivitas ternaknya. Sebelumnya, beliau telah menggunakan Mixfeed S18 dan merasakan hasil yang cukup baik, di mana produksi susu sapi perahnya sudah tergolong stabil dan memuaskan.
Namun, atas rekomendasi dari sesama peternak, beliau kemudian mencoba Mixfeed S20. Setelah dilakukan pemakaian, hasilnya terasa cukup signifikan. Produksi susu sapi perah mengalami peningkatan........