Produk Kami
SMG MixFeed S16
Keunggulan: Meningkatkan produksi ternak. Meningkatkan Body Condition Score (BCS). Nutrisi terjamin secara uji laboratorium sehingga sangat baik secara jangka panjang. Sangat praktis dan disukai ternak. Kecernaan nutrisi ternak tinggi. Aflaktosin rendah. Nutrisi mikro dan makro tinggi. Bahan yang digunakan: Pollard, CGF, DDGS Jagung, DDGS Gandum, Palm Kernel Ekstra. Cara Penggunaan: 1 ekor sapi dengan berat badan 400 kg sebaiknya mengkonsumsi 7,5 kg per hari atau 1,5 zak per 10 hari. Pemberian sebaiknya 3 kali sehari. Simpan ditempat yang kering dan terlindungi. Untuk hasil yang optimal gunakan mulai dari tanggal produksi hingga 1 bulan setelah tanggal produksi. Pemberian ke sapi sebaiknya kering atau dicampur dengan hijauan. KLIK DISINI UNTUK LIHAT IZIN PENDAFTARAN PAKAN
SMG MixFeed S18
SMG Mixfeed S18 Merupakan Pakan Kosentrat untuk Sapi Perah Laktasi Tinggi Keunggulan: Meningkatkan produksi susu. Meningkatkan Body Condition Score (BCS). Nutrisi terjamin secara uji laboratorium sehingga sangat baik secara jangka panjang. Sangat praktis dan disukai ternak. Kecernaan nutrisi ternak tinggi. Aflaktosin rendah. Nutrisi mikro dan makro tinggi. Bahan yang Digunakan: Pollard, CGF, DDGS Jagung, DDGS Gandum, Palm Kernel Ekstra. Cara Penggunaan: 1 ekor sapi dengan berat badan 400 kg sebaiknya mengkonsumsi 7,5 kg per hari atau 1,5 zak per 10 hari. Pemberian sebaiknya 3 kali sehari. Simpan ditempat yang kering dan terlindungi. Untuk hasil yang optimal sebaiknya digunakan maksimal 1 bulan setelah tanggal produksi. Pemberian ke sapi sebaiknya kering atau dicampur dengan hijauan. KLIK DISINI UNTUK LIHAT IZIN PENDAFTARAN PAKAN
SMG MixFeed S20
SMG Mixfeed S20 Merupakan Pakan Kosentrat untuk Sapi Perah Laktasi Tinggi Keunggulan: Meningkatkan produksi susu. Meningkatkan Body Condition Score (BCS). Nutrisi terjamin secara uji laboratorium sehingga sangat baik secara jangka panjang. Sangat praktis dan disukai ternak. Kecernaan nutrisi ternak tinggi. Aflaktosin rendah. Nutrisi mikro dan makro tinggi. Bahan yang Digunakan: Pollard, CGF, Bungkil Kedelai, DDGS Jagung, DDGS Gandum, Palm Kernel Ekstra. Cara Penggunaan: 1 ekor sapi dengan berat badan 400 kg sebaiknya mengkonsumsi 7,5 kg per hari atau 1,5 zak per 10 hari. Pemberian sebaiknya 3 kali sehari. Simpan ditempat yang kering dan terlindungi. Untuk hasil yang optimal sebaiknya digunakan maksimal 1 bulan setelah tanggal produksi. Pemberian ke sapi sebaiknya kering atau dicampur dengan hijauan. KLIK DISINI UNTUK LIHAT IZIN PENDAFTARAN PAKAN
SMG MixFeed S22
SMG Mixfeed S22 Merupakan Pakan Kosentrat untuk Sapi Perah Pemula Keunggulan: Meningkatkan produksi ternak. Meningkatkan Body Condition Score (BCS). Nutrisi terjamin secara uji laboratorium sehingga sangat baik secara jangka panjang. Sangat praktis dan disukai ternak. Kecernaan nutrisi ternak tinggi. Aflaktosin rendah. Nutrisi mikro dan makro tinggi. Cara Penggunaan: 1 ekor sapi dengan berat badan 400 kg sebaiknya mengkonsumsi 7,5 kg per hari atau 1,5 zak per 10 hari. Pemberian sebaiknya 3 kali sehari. Simpan ditempat yang kering dan terlindungi. Untuk hasil yang optimal sebaiknya digunakan mulai dari tanggal produksi hingga 1 bulan kedepan. Pemberian ke sapi sebaiknya kering atau dicampur dengan hijauan.
SMG MixFeed S14
SMG MixFeed S14 Merupakan Pakan Kosentrat Sapi Potong Pejantan Keunggulan: Meningkatkan produksi ternak. Meningkatkan Body Condition Score (BCS). Nutrisi terjamin secara uji laboratorium sehingga sangat baik secara jangka panjang. Sangat praktis dan disukai ternak. Kecernaan nutrisi ternak tinggi. Aflaktosin rendah. Nutrisi mikro dan makro tinggi. Bahan yang digunakan: Pollard, CGF, DDGS Jagung, DDGS Gandum, Palm Kernel Ekstra. Cara Penggunaan: 1 ekor sapi dengan berat badan 400 kg sebaiknya mengkonsumsi 7,5 kg per hari atau 1,5 zak per 10 hari. Pemberian sebaiknya 3 kali sehari. Simpan ditempat yang kering dan terlindungi. KLIK DISINI UNTUK LIHAT IZIN PENDAFTARAN PAKAN
SMG Mixfeed S15
SMG Mixfeed S15 Merupakan Pakan Kosentrat untuk Sapi Perah Dara Keunggulan: Memaksimalkan kesiapan dara untuk kondisi prima dan produksi tinggi. Meningkatkan Body Condition Score (BCS). Nutrisi terjamin secara uji laboratorium sehingga sangat baik secara jangka panjang. Sangat praktis dan disukai ternak. Kecernaan nutrisi ternak tinggi. Aflaktosin rendah. Nutrisi mikro dan makro tinggi. Cara Penggunaan: 1 ekor sapi dengan berat badan 300 kg sebaiknya mengkonsumsi 4,5 kg per hari. Pemberian sebaiknya 2 kali sehari. Simpan ditempat yang kering dan terlindungi. Untuk hasil yang optimal gunakan mulai dari tanggal produksi hingga 1 bulan ke depan. Pemberian ke sapi sebaiknya kering atau dicampur dengan hijauan. KLIK DISINI UNTUK LIHAT IZIN PENDAFTARAN PAKAN
SMG Mixfeed K14
SMG Mixfeed K14 Merupakan Pakan Kosentrat Kambing Perah Laktasi Keunggulan: Meningkatkan produksi ternak. Meningkatkan Body Condition Score (BCS). Nutrisi terjamin secara uji laboratorium sehingga sangat baik secara jangka panjang. Sangat praktis dan disukai ternak. Kecernaan nutrisi ternak tinggi. Aflaktosin rendah. Nutrisi mikro dan makro tinggi. Cara Penggunaan: 1 ekor kambing dengan berat badan 40 kg sebaiknya mengkonsumsi 0,6 ons per hari. Pemberian sebaiknya 2 kali sehari. Simpan ditempat yang kering dan terlindungi. Untuk hasil yang optimal sebaiknya digunakan mulai dari tanggal produksi hingga 1 bulan ke depan. Pemberian ke kambing sebaiknya kering atau dicampur dengan hijauan. KLIK DISINI UNTUK MELIHAT IZIN PENDAFTARAN PAKAN
SMG Mixfeed K15
SMG Mixfeed K15 Merupakan Pakan Kosentrat Kambing Perah Laktasi Keunggulan: Meningkatkan produksi ternak. Meningkatkan Body Condition Score (BCS). Nutrisi terjamin secara uji laboratorium sehingga sangat baik secara jangka panjang. Sangat praktis dan disukai ternak. Kecernaan nutrisi ternak tinggi. Aflaktosin rendah. Nutrisi mikro dan makro tinggi. Cara Penggunaan: 1 ekor kambing dengan berat badan 40 kg sebaiknya mengkonsumsi 3-7 ons per hari. Pemberian sebaiknya 3 kali sehari. Simpan ditempat yang kering dan terlindungi. Untuk hasil yang optimal sebaiknya digunakan mulai dari tanggal produksi hingga 1 bulan ke depan. Pemberian ke kambing sebaiknya kering atau dicampur dengan hijauan.
Pembibitan Domba, Kambing
Breeding farm ruminansia adalah serangkaian aktivitas yang meliputi pemilihan bibit unggul, pengelolaan nutrisi (pakan dan air), perawatan kesehatan melalui program vaksinasi dan pengobatan, pengelolaan lingkungan kandang yang nyaman dan bersih, manajemen reproduksi seperti inseminasi buatan, hingga manajemen sosial ekonomi untuk menghasilkan ternak berkualitas secara berkelanjutan.
Sapi Farm
SMG Peternakan sapi terdiri dari : Pemeliharaan sapi perah yang berfokus pada pemeliharaan sapi untuk menghasilkan susu dalam jumlah besar sebagai produk utamanya. Peternakan ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan gizi masyarakat akan susu, yang juga menjadi komoditas penting di industri olahan susu. Untuk keberhasilan peternakan ini, dilakukan manajemen pengelolaan mulai dari penyediaan pakan, perawatan kesehatan sapi, dan penerapan biosecurity yang ketat untuk memastikan susu yang dihasilkan berkualitas dan aman bagi konsumen Pemeliharaan sapi potong dalam waktu singkat (sekitar 3-5 bulan) yang bertujuan meningkatkan bobot badan sapi secara signifikan untuk mencapai berat daging yang optimal dan meningkatkan nilai jual. Penggemukan ini umumnya dilakukan dengan sistem kandang (feedlot) menggunakan pakan berkualitas, baik hijauan maupun konsentrat, dan pemilihan bibit sapi yang tepat untuk menghasilkan keuntungan dalam waktu relatif cepat.
SMG Media
KAMI ADALAH MITRA PARA PETERNAK DI INDONESIA - SMG Mixfeed
Company Profil CV. Sinar Mentari Indonesia
Kontes Domba di Kota Blitar 2024 - Wawancara 1
Cerita Kepuasan Pelanggan
Saya sangat puas dengan hasil yang didapat setelah menggunakan pakan konsentrat dari SMG MIXFEED S20. Sapi- sapi saya menjadi lebih sehat dan produktif, produksi susu juga meningkat drastis. Saya merekomendasikan SMG MIXFEED S20 kepada para peternak lain.
Bapak Agus
Peternak Sapi Perah di Kediri
Saya pakai pakan konsentrat dari SMG MIXFEED S18 selama 2 tahun terakhir dan hasilnya sangat memuaskan. Sapi-sapi menjadi lebih sehat dan produktif dan pakan konsentrat ini sangat mudah dicerna. Hal ini sangat membantu dalam menghemat biaya pakan.
Ibu Juwita
Peternak Sapi Perah di Batu
Dengan SMG Mixfeed S20 produksi susu sapi perah saya sangat meningkat drastis, karena kandungan protein yang tinggi menjadikan ternak lebih sehat. Bagi para peternak sapi perah yang lain, dapat dicoba pakan konsentrat ini untuk meningkatkan hasil produksi susu sapi perah Anda.
Bapak Achmad
Peternak Sapi Perah di Blitar
Keuntungan Ekslusif yang Didapatkan di SMG Mixfeed
Syarat Anti Ribet
Cukup dengan mengisi Form Agen dibawah, maka Tim SMG akan segera menghubungi anda.
Harga Bersahabat
Dengan bergabung menjadi mitra SMG Mixfeed maka anda mendapatkan harga yang sangat cocok untuk dijual kembali.
Kualitas Produk Tinggi
Solusi pakan dengan bahan baku terpilih dan diformulasikan tepat sesuai kebutuhan sehingga dapat memaksimalkan produksi ternak anda.
Dukungan Optimal
Tim SMG siap melayani Anda selama 24 jam penuh baik secara online maupun bertemu langsung secara offline.